Agen pulsa murah
loading...

17 Cara Menghilangkan Jerawat

17 Cara Menghilangkan Jerawat - Hallo sahabat Bagi Bagi Berita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul 17 Cara Menghilangkan Jerawat, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Penting, Artikel Fpedia.id – Database Kehidupan Anda, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : 17 Cara Menghilangkan Jerawat
link : 17 Cara Menghilangkan Jerawat

Baca juga


17 Cara Menghilangkan Jerawat

loading...

Jerawat terkadang menjadi masalah tersendiri bagi sebagian orang. Hingga menyebabkan orang tersebut kurang percaya diri tampil di muka umum apalagi jika kondisi jerawat yang ada di wajahnya sudah cukup parah.

Jerawat sendiri biasanya disebabkan oleh minyak dan sel kulit mati yang menyumbat pori-pori dan akhirnya memicu munculnya komedo, kulit wajah menjadi kemerahan karena iritasi, flek hitam dan biasanya gejala yang paling parah adalah munculnya jerawat yang bernanah.

Sebenarnya munculnya jerawat tak lepas dari kebiasaan kurang baik dan selebihnya dipengaruhi oleh hormom. Untuk mengobati jerawat sebaiknya hal pertama yang harus anda lakukan adalah mencoba mencari tahu apa penyebab munculnya jerawat diwajah Anda.

Karena seperti yang kita ketahui bersama bahwa jenis kulit setiap orang pada dasarnya berbeda. Jadi Anda harus cukup selektif dalam memilih cara menghilangkan jerawat pada wajah anda karena bisa jadi cara yang diaplikasikan orang lain kemudian berhasil belum tentu cocok untuk kondisi kulit anda.

Beberapa kebiasaan yang bisa memicu muculnya jerawat seperti :

  1. penggunaan kosmetik yang dapat menyebabkan iritasi,
  2. terlalu sering mencuci muka, terlalu sering mencuci kulit wajah,
  3. mengalami stres atau tekanan batin,
  4. malas membersihkan keringat,
  5. malas keramas,
  6. kurang tidur dan sering begadang,
  7. mengeringkan wajah secara berlebihan,
  8. menggunakan produk rambut yang tidak sesuai dengan kondisi kulit,
  9. jarang membersihkan wajah sebelum tidur,
  10. pola makanan yang kurang tertatur, dan
  11. berjemur dibawah sinar matahari dalam waktu yang lama.

Baca juga: Cara memerahkan bibir secara alami.

Setelah Anda mengetahui bebeberapa kebiasaan yang pada umunya dapat memicu munculnya jerawat maka cobalah untuk menganalisa kebiasaan apa saja yang sering Anda lakukan sehingga menyebabkan munculnya jerawat di wajah anda setelah itu pilih cara yang tepat dan sesuai dengan kondisi kulit wajah anda.

Dalam mengatasi jerawat atau cara menghilangkan jerawat ada dua cara yang biasa dilakukan yakni menggunakan obat-obatan dan dengan cara alami akan tetapi jika menggunakan obat-obatan mungkin hasilnya bisa maksimal namun terkadang bisa menyebabkan efek samping bagi penggunanya.

Lain halnya jika cara yang digunakan menggunaka cara yang alami karena efek samping yang bisa ditimbulkan sangat minim selain itu biaya yang diperlukan cukup terjangkau.

Cara Menghilangkan Jerawat

Berikut beberapa cara menghilangkan jerawat di wajah Anda.

1. Menggunakan Madu

Madu terkenal memiliki banyak khasiat serta manfaat salah satu manfaat madu adalah dapat membantu menghilangkan jerawat, madu sendiri memiliki kandungan antobiotik dan gizi yang cukup tinggi sehingga dapat meminimalisir infeksi pada kulit wajah.

Cara menghilangkan jerawat menggunakan madu

Pertama-tama bersihkan kulit wajah anda dari debu dan kotoran dengan mebilasanya sampai bersih menggunakan air, selanjutnya tuangkan madu secukupnya pada telapak tangan anda kemudian oleh secra merata di wajah anda, diamkan selama 15 menit setelah itu bilas sampai bersih.

Cara selanjutnya anda bisa mengkombisakan madu dengan putih telur caranya cukup sederhana yakni campurkan madu dan putih telur dalam mangkuk kemudian aduk secara merata, selanjutnya oleskan pada bagian wajah yang berjerawat dan diamkan beberapa menit, terakhir bilas sampai bersih menggunakan air.

2. Menggunakan lidah buaya

Tumbuhan yang satu ini memiliki banyak sekali manfaat selain mampu menyehatkan rambut dan memuluskan kulit, lidah buaya juga efekti untuk menghilangkan jerawat. Kandungan hormon giberelin dan polisakarida memiliki fungsi untuk membunuh bakteri penyebab jerawat serta kandungan antioksidan, vit C dan E serts mineral berkhasiat unutk menyembuhkan kulit yang berjerawat.

Cara menghilangkan jerawat menggunakan lidah buaya

Ambil daun lidah buaya yang masih hijau dan berisi, kemudian belaha menjadi dua bagian setelah itu ambil isi dari lidah buaya tersebut yang bening seperti jel. Haluskan isi dari daun lidah buaya tersebut di dalam mangkuk setelah dirasa sudah halus silahkan usapkan diwajah anda secara merata. Diamkan selama 3-5 menit kemudian bilsa menggunakan air dingin sampai bersih.

3. Mengoleskan Es batu pada wajah

Mungkin selama ini anda banyak melihat es batu digunakan untuk membuat minuman dingin atau pengawet makanan namun fungsi es batu tidak hanya itu. Es batu juga memiliki khasiat untuk menghilangkan jerawat, suhu dingin pada es batu yang jika diusapkan kewajah mampu mengecilkan pori-pori tempat minyak dan kotoran menumpuk selain itu juga dapat melancarkan sirkulasi darah pada kulit wajah. Keuntungan menggunakan es batu selain mudah didapat juga bisa dibilang tidak memerlukan biaya sama sekali.

Cara menghilangkan jerawat menggunakan es batu.

Agar kualitas es batu yang digunakan baik anda bisa memasukkan air yang bersih dan jernih untuk dibekukan dalam kulkas maupun frezeer selanjutnya gunakan kain yang lembut dan halus untuk membungkus es batu tersebut. Kemudian tempelkan es batu yang sudah dibungkus tersebut pada bagian wajah yang berjerawat selama beberapa menit untuk hasil yang maksimal anda bisa melakukan cara tersebut secara ruitn.

4. Menggunakan lemon

Lemon terkenal dengan kangungan vitamin C yang cukup tinggi, selain itu lemon memiliki kandungan Asam alpha dan akrobat-L yang bisa mengurangi peradangan pada kulit wajah anda yang berjerawat dan mampu membersihkan pori-pori wajah dari kotoran serta minyak yang menumpuk. Lemon juga memiliki kandungan zat anti bakteri dan mikroba yang bisa berfungsi meminimalisir munculnya jerawat.

Cara menghilangkan jerawat menggunakan lemon

Pertama-tama bersihkan kulit wajah dengan menggunakan air hangat sampai bersih selanjutnya ambil buah lemon yang masih segar, belah lemon tersebut menjadi dua bagian kemudian peras sarinya (air lemon) ke dalam mangkuk. Ambil kapas (cottom) yang bersih kemudian celupkan ke dalam air yang sudah diperas tadi dan oleskan pada bagian wajah yang berjerawat.

Cara kedua, anda bisa mencampurkan air perasan lemon dengan yogurt (anda bisa membelinya di supermarket) kemudian aduk secara merata setelah itu gunakan kapas yang bersih dan usapkan pada bagian wajah yang berjerawat.

Cara ketiga, Campurkan air perasan lemon dengan 1 sendok the bubuk kayu manis (bubuk kayu manis berfungsi sebagai anti oksidan yang dapat membunuh bakteri penyebab jerawat) aduk secara merata hingga menjadi pasta selanjutnya oleskan pada bagian wajah berjerawat, diamkan selama 15-20 menit seterlah itu bisa dengan menggunakna air bersih sampai bersih.

5. Menggunakan tomat

Tomat biasanya paling banyak ditemui sebagai bahan pelengkap masakan namun tahukah anda bahwa tomat juga ternyata cukup efektif untuk menghilangkan jerawat. Kandungan antioksidan bernama lycopene pada tomat berfungsi melindungi kulit dan digunakan sebagai bahan dasar produk anti aging, kemerahan pada kulit dan membantu meregenerasi sela kulit mati. Selain itu tomat juga mengandung vitamin A dan C yang sangat baik untuk tubuh maupun kulit.

Cara menghilangkan jerawat menggunakan tomat

Pertama-tama pilihlah tomat yang segar yang ditandai dengan warna tomat yang masih kemerahan, kemudian iris tomat tersebut tipis-tipis dan tempelkan pada bagian wajah yang berjerawat. Diamkan selama 10-15 menit, agar hasilnya dapat maksimal lakukan hal tersebut secara rutin

Demikianlah 5 cara menghilangkan jerawat yang bisa anda coba. Semoga bermanfaat

 

 

The post 17 Cara Menghilangkan Jerawat appeared first on Fpedia.id - Database Kehidupan Anda.



from Fpedia.id – Database Kehidupan Anda http://ift.tt/2ndOpif
Sumber www.fpedia.id
Author


Demikianlah Artikel 17 Cara Menghilangkan Jerawat

Sekianlah artikel 17 Cara Menghilangkan Jerawat kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel 17 Cara Menghilangkan Jerawat dengan alamat link https://akubagiberita.blogspot.com/2017/03/17-cara-menghilangkan-jerawat.html
loading...

0 Response to "17 Cara Menghilangkan Jerawat"

Posting Komentar